3 Manfaat Dongeng untuk Anak Kecil


Manfaat Dongeng untuk Anak

Berikut ini adalah beberapa manfaat dongeng untuk anak kecil.

1. Kedekatan emosional

Dengan melantunkan dongeng menjelang tidur, ibu selalu mengelus-elus anaknya dengan perasaan penuh cinta. Dengan merasa dicintai seperti itu, anak akan merasa lebih nyaman dalam kehangatan kasih seorang ibu.

Tentunya hal tersebut akan menciptakan sebuah kedekatan emosional yang tidak bisa dibeli dengan materi, berapapun jumlahnya. Seorang ibu akan lebih mengerti anak dan begitu juga sebaliknya, anak akan sangat menyayangi ibunya karena memberikan perhatian yang luar biasa.

Jadi, kenapa takut lelah berdongeng jika hal tersebut dapat menciptakan keharmonisan emosional antara ibu dan anak?

2. Memilik etika baik

Pengarang dongeng tidak akan memberikan cerita-cerita yang tidak mendidik pada anak. Sebab, penikmat dongeng adalah anak yang berada pada usia pertumbuhan.

Jadi, apapun yang dikonsumsi oleh otak anak pada usia masih belia tersebut akan mempengaruhi etika dan sikapnya kelak.

3. Menjauhkan dari hal negatif

Seperti yang sudah kita ketahui saat ini, orang tua lebih mempercayakan gadget untuk anaknya karena dianggap lebih simple dan agar anaknya mengerti tentang teknologi.

Sumber: Sastrawacana

Komentar

Postingan Populer